INFRASTRUKTUR PRIORITAS MUSDES DESA SUKA MAKMUR

Kamis, 19-Desember-2019, 18:04


SUKA MAKMUR – Hari ini bertempat dikantor desa para warga berkumpul untuk mengadakan musdes final yang dihadiri oleh Kades Risansi beserta jajarannya, Sekcam dari kecamatan gumay talang dan jajaran, anggota BPD, yang di ketua oleh Supriadi, kader posyandu, kader PKK, tokoh agama, karang taruna, tokoh adat, tokoh masyarakat, dan masyarakat, desa suka makmur, kamis (19/12/2019).

Acara musdes final di pandu oleh ketua Badan perwakilan Desa, (BPD) Suprianto, saat dikonfirmasi dirinya mengatakan” Alhamdulillah mengadakan acara musyawarah Desa sudah selesai, tujuannya untuk mesejaterakan bangunan-bangunan didesa, salah satu contohnya struktur pembentukan jalan, atau yang terjadi di selok-selokan, biasanya air hujan yang mengalir, untuk kedepan tahun 2020, bisa dianggarkan kedana desa (DD) tersebut, ringkasnya”

Sementara itu, ditemui kepala desa Risansi, dirinya menuturkan” ini musdes final 2020, sudah beberapa kali tahapan dari musyawarah dusun, sampai musyawarah desa, data usulan masyarakat hari ini, kita sepakati mudah-mudahan, dapat dilaksanakan hasil keputusan sesuai apa yang dilaksanakan tanggal 12 september, ini ada beberapa tambahan karna tanggal 12 september belum ada yang namanya stanting, hari ini kita masukan didanai oleh dana desa, tuturnya.”

Adapun penetapan hasil mudus Dana desa tahun 2020 yang menjadi prioritas, dari usulan kesepatan yaitu:
Dusun 1, perbaikan dam( tembok penahan)
Pengecoran jalan TPU,
Dusun 2, pembuatan siring Beton,
Pengeras suara (whirlles)
Pengecoran jalan TPU,
Dusun 3, pembuatan siring Beton,
Pembuatan 3, titik sumur bor,
Dusun 4, pengecoran jalan poros Dusun,
Pembuatan Gorong-gorong,
Pembuatan palat Decker,
Dusun 5, pembuatan Gorong-gorong,
Pembuatan siring Beton,
Pengecoran jalan poros Dusun.(TERIMO/22)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater