JELANG HUT RI, TANGGA BUKIT BESAK DI PERBAIKI

Selasa, 2-Agustus-2022, 17:10


TANJUNG BERINGIN – Manjakan pengunjung Pokdarwis bukit besak Desa Tanjung Beringin Kecamatan merapi selatan gotong royong pembuatan anak tangga, Selasa (2/8/22)

Tepatnya di lereng bukit besak Desa Tanjung Beringin kecamatan merapi selatan Kabupaten lahat Pokdarwis laksanakan gotong royong pembuatan anak tangga

Anggota Pokdarwis Sdr. Soniadi mengatakan Kegiatan gotong royong ini memang rutin di laksanakan oleh kelompok sadar wisata bukit besak guna memberikan kenyamanan dan kepuasan para pengunjung dalam berwisata daki

Selain itu juga kegiatan gotong royong ini di laksanakan guna persiapan peringatan 17 Agustus 1945 sebagaimana seperti biasa para pencita daki bukit besak melaksanakan kegiatan peringatan 17 agustus 1945 dan Melaksanakan Pengibaran sansaka bendera merah putih di puncak bukit besak tambah soniadi Pokdarwis bukit besak.

Sementara itu segenap pemerintah Desa. BPD . Lembaga Desa ikut serta dalam kegiatan tersebut dan sangat mendukung program Kelompok sadar wisata ( POKDARWIS ) Bukit besak Desa Tanjung Beringin kecamatan merapi selatan Kabupaten lahat.

(LONI)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater