PETANI TOMAT KELUHKAN HARGA JUAL MURAH

Tidak sebanding dengan sayuran lain dengan harga mahal

Jumat, 18-Oktober-2019, 19:45


LAHAT ONLINE, RAMBAIKACA – Ditengah naiknya harga sayuran akibat kemarau, harga tomat saat ini justru dikeluhkan petani. Tomat yang ditanam petani hanya bisa dijual seharga Rp 900 hingga Rp 1.500 perkilogram.

Seperti diungkapkan Dayat, petani di Desa Rambaikaca Kecamatan Sukamerindu, harga tomat tidak ikut naik seperti sayuran lainnya.

“Padahak harga sayuran lainnya mahal, naik, namun harga tomat justru murah,” kata dia, Jumat (18/10).

Lanjut dia, parawatan tomat tidak lebih mudah dari sayuran lain, justru bisa jadi lebih mahal.

“Apalagi musim kemarau, harus rutin melakukan perawatan. Jadi, audah sepabtasnya harga tomat ikut naik,” ujarnya.

Sementara itu, Santo petani lainnya mengungkapkan, biaya perawatan lebih mahal saat musim kemarau.

“Kemarau ini, harus di siram menggunakan mesin air. Jadi modal lebih mahal, namun kenyataan tomat murah, membuat petani mengeluh,” ungkapnya. (rpw).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater