WARGA MARGA MULYA TIMBUN JALAN LINTAS TRANS BUMI LAMPUNG

Jumat, 12-Februari-2021, 18:02


JALAN LINTAS BUMI LAMPUNG- kendaraan yang bermuatan batu pasir (Sirtu ) menimbun jalan berlobang bertempat di jalan lintas trans bumi lampung kecamatan kikim timur kabupaten lahat, jum’at (12/2/2021)

Saat disambangi oleh awak media Sopir Mobil membawa muatan pasir batu (Sirtu) SUGENG dirinya menyampaikan, saya hanya di perintahkan oleh Yanto warga desa marga mulya yang mempunyai timbangan sawit di Blok D, mengangkut Sirtu untuk menimbun jalan lintas trans bumi lampung sepanjang 35 km Dari desa bungamas sampai desa Marga Mulya secara Spot-spot yang mana jalan tersebut berlobang dan rusak kita timbun dengan sirtu, sehari bisa menghabiskan Sirtu sebanyak 20 kubik, dengan tujuan untuk memperlancar akses jalan agar yang Warga yang menjual hasil taninya seperti sawit ke desa Marga Mulya ditempat Yanto tidak ada hambatan,” terangnya

Selain itu penguna jalan Roda empat Udin ia mengatakan, Alhamdulillah senang adanya dengan Penimbunan jalan berlobang Karna melancarkan kendaraan kami berlaku lalang di jalan lintas trans bumi lampung, harapan kedepan karna sudah lama ja kl an lintas Ini tidak diperbaiki, kami minta kepada pemerintah kabupaten lahat jalan lintas trans bumi lampung yang rusak dan berlobang segera di perbaiki agar tidak mengsengsarakan kami penguna jalan,” katanya

(TERIMO/LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater