PEMDES MARGA MULYA BAGIKAN BLT DD TAHAP V DAN VI SECARA DOOR TO DOOR

Senin, 7-Desember-2020, 16:05


MARGA MULYA- Pemerintah desa hari ini membagikan dana bantuan langsung tunai (BLT) secara door to door bertempat di Sp 2 bumi lampung desa Marga mulya, kecamatan kikim timur, kabupaten lahat, senin (7/12/2020)

Adapun pelaksanaan pembagian dana BLT langsung dipimpin oleh Seketaris Desa AGUS PURDIANTO dirinya menuturkan “ini pembagian dana bantuan langsung tunai (BLT) bersumber dari dana desa (DD) tahap 5 dan tahap 6, kalau penerima manfaat BLT DD, berjumlah 99 kk, perorangnya menerima Rp 300.000,- (tiga ratus ribu rupiah) karna di bagikan 2 bulan menjadi Rp 600.000,- (enam ratus ribu rupiah)
jadi total semua jumlah keseluruhan BLT DD berjumlah sebesar 59.400.000,-(lima puluh sembilan juta, empat ratus ribu rupiah)”

Dengan tujuan mudah-mudahan dengan pembagian dana BLT ini, masyarakat desa marga mulya yang selama ini, ekonomi karna terhimpit Covid-19 dapat terbantu, juga kedepannya kami mengharapkan, Pemerintah akan lebih memperhatikan masyarakat yang kurang mampu, apa lagi sekarang ditenggah Covid-19 agar Pemerintah dapat membantu dan dana BLT ini, maupun bantuan yang lainya dapat berkelanjutan” tutur sekdes

Selain itu salah satu warga penerima dana BLT SARYANTI ia menyampaikan ” Alhamdulillah sangat terbantu dan sangat bersyukur, yang kami terima dana BLT berjumlah sebesar Rp 600.000,- (enam ratus ribu rupiah) untuk 2 bulan, uangnya untuk kebutuhan sehari-hari, untuk makan, harapan kedepannya mudah-mudahan bantuan BLT ini masih berjalan terus” dengan wajah tersenyum katanya

(TERIMO/LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

GUMAY TALANG - Minggu, 05-Mei-2024 - 15:05

DESA SUKARAMI BANGUN MCK & JALAN SETAPAK. 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater