WISATA PAGAR PARK DIBINA SAT LINMAS LAHAT

Sabtu, 10-Juli-2021, 22:39


PAGAR AGUNG – Pagar Park merupakan areal wisata yang banyak di datangi oleh kaulah muda, dengan Icon tempat foto dan Cafe pagar park yang terletak di kelurahan pagar agung lahat, Sabtu (10/07).

Pagar Park yang berlokasi di perbukitan rawan longsor menjadi destinasi yang perlu di edukasi oleh satuan tugas ( Satgas ) Linmas Lahat yang merupakan bagian bidang dari Pol PP lahat, apa lagi musim hujan sekarang ini.

” 3 anggota pol pp dari Satgas Linmas lahat malam ini selain berpatroli ,mereka juga memberikan edukasi tentang bahaya longsor ke pada owner karena pagar Pack merupkan areal perbukitan yang rawan longsor pada saat hujan deras ” ucap Fauzan Khoiri,AP,MM selaku kepala satuan.

Terisah Beti Mitriana,SH,MM selaku dansat Linmas lahat menambahkan ” mereka juga memberikan edukasi kepada anak muda atau remaja untuk mengurangi kegiatan malam apa lagi remajal wanita karena tentan dari tindak pelecehan dan kriminlitas”.

kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kantibmas dan menetralisir bahaya bencana alam yang ada di kabupaten lahat , karena dengan pemberian edukasi secara langsung dapat memberikan efektifitas kepada Masyarakat dan Para pelaku usaha yang ada di lahat. (medi Lo)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater