TAK TERHINDARKAN , PERSAINGAN REBUT KETUA PWI LAHAT SEMAKIN MEMANAS

Minggu, 1-Januari-2023, 08:45


LAHAT – Melonjaknya Suhu politik di Internal PWI Lahat semakin tak terhindarkan, pasalnya menjelang Konperkab pwi lahat di bulan januari 2023 sudah muncul beberapa kandidat kuat. Minggu (1/1/2023).

Kemunculan tokoh tokoh pers untuk maju sebagai kandidat ketua PWI Lahat ini setelah ketua PWI Lahat ISHAK NASRONI membuka kesemepatan seluas luasnya untuk para anggota PWI Lahat agar bertarung secara sehat merebutkan posisi ketua PWI Lahat di reng Konperkab 16 januari 2023 yang akan datang.

Ketika dihubungi melalui ponselnya Bakrun Satia Darma,SH mengatakan siap maju, akan tetapi akan menentukan sikap akhir H – 3 , katanya.

Sementara Roby sebagai pimpinan JMSI ini ketika disambangi dikediamannya secara diplomatis memastikan akan maju sebagai calon ketua PWI Lahat, tidak ada opsi lainnya saya harus maju, katanya.

Ditempat terpisah Tahrim lagi lagi sesumbar sudah mendapat dukungan mayoritas, secara terselubung tahrim mengakui sudah beberapa kali melakukan rapat tertutup mayoritas wartawan.

Tak ketinggalan Edi Amin secara diplomatis mengatakan ” tunggu tanggal mainnya ” katanya sambil ketawa, buat apa klaim mengklaim pada saatnya akan jadi kenyataan, katanya.

Yang masih belum terkonfirmasi adalah Apakah Ishak Nasroni dan Saifudin apakah akan ikut kembali dalam kompetisi di Konkerkab PWI ke 3 ini

( BARDI ).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater