WABUP LAHAT LANTIK PENGURUS LPTQ KAB.LAHAT PERIODE 2020-2023

Senin, 2-Maret-2020, 15:46


LAHAT- Bertempat di Masjid Baitul Makmur yang bertempat di Lokasi Perkantoran Pemerintah Kabupaten Lahat diadakan Pelantikan Pengurus LPTQ Kabupaten Lahat Periode 2020-2023 yang secara langsung dilantik oleh Wakil Bupati Lahat H. Haryanto.SE MM MBA, Senin ( 02/3 ).

Hadir juga pada kesempatan ini, Ketua DPRD Kab.Lahat Fitrizal Homizi.ST, Kasdim Lahat Mayor .Inf. Mahlan Agusalim, Sekda Lahat Januarsyah.SH MM, Kapolres Lahat yang diwakili, Ketua MUI Lahat, Ketua Baznas, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan para hadiri dan tamu undangan.

Wakil Bupati Lahat H. Haryanto.SE MM MBA dalam sambuatannya mengatakan, sebagaimana kita ketahui bersama bahwa begitu pentingnya pendidikan sebagai sarana mencetak generasi penerus bangsa yang handal, yang memiliki kopentensi keilmuan sehingga mampu bersaing di era yang semakin kompetitif saat ini. Membangun Pendidikan anak tidak hanya dilakukan dengan jalur formal, tetapi harus diimbangi dengan pendidikan keagamaan sejak usia dini seperti taman pendidikan Al-Quran/TPA. tuturnya

Atas nama pemerintah kabupaten lahat, kami mengucapkan selamat dan sukses kepada anak -anak kami para santri dan santriwati yang di wisuda kali ini berhasil melewati proses pendidikan dengan semangat yang tinggi sehingga telah dapat membanggakan, guru, orang tua dan kita semua. Dan juga para Ustadz dan Ustadzah, kami pemerintah daerah mengucapkan terima kasih atas kontribusi dan perannya dalam mendidik dan mencerdaskan anak -anak kita di bidang keagamaan, mudah-mudahan segala amal dan perbuatan Ustadz dan Ustadzah akan bernilai ibadah di sisi Allah SWT.

Fhoto/Rilis Andi Kominfo

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

ARTIKEL/OPINI - Selasa, 28-Mei-2024 - 14:06

MASTER PLAN PEMBANGUNAN DPOB KIKIM AREA (2)

selengkapnya..

LAHAT

ARTIKEL/OPINI - Selasa, 28-Mei-2024 - 13:36

MASTER PLAN PEMBANGUNAN DPOB KKA

selengkapnya..

MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

ARTIKEL/OPINI - Jumat, 24-Mei-2024 - 20:17

MASTER PLAN PEMBANGUNAN DPOB KIKIM AREA (1)

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater