Warga Desa Tanjung Bulan Bersihkan Tebat Bukit

Rabu, 6-November-2019, 11:40


LAHAT ONLINE, TANJUNG BULAN – Tebat Bukit demikian Desa Tanjung Bulan Kecamatan Kota Agung Kabupaten Lahat menamai Telaga  didesa ini, Tebat Bukit merupakan warisan leluhur  yang harus tetap dilestarikan.

Terletak kurang lebih 1 Km dari Desa membuat penduduk jarang kesana, sehingga terlihat kurang terawat. Atas rembukan ketiga penduduk Desa Arson, Subhan dan Yanidi melihat kondisi Tebat hampir tidak terawat dan dibersihkan bersama warga lainnya.

Kepada Awak Media 6/11/ 19 Arson mengatakan” Tebat Bukit ini perlu diperhatikan dan slalu dipelihara, ikannya banyak diperuntukan bagi warga Desa Tanjung Bulan. Saya berharap Kades mau turun tangan.

Tebat Bukit ini bila dikelola dengan baik melalui Dana Desa,  bisa menjadikan Destinasi Wisata dan merupakan Icon Desa Tanjung Bulan Kecamatan Kota Agung.” Pungkas Arson penuh harap.

(Dias)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

ARTIKEL/OPINI - Selasa, 28-Mei-2024 - 14:06

MASTER PLAN PEMBANGUNAN DPOB KIKIM AREA (2)

selengkapnya..

ARTIKEL/OPINI - Selasa, 28-Mei-2024 - 13:36

MASTER PLAN PEMBANGUNAN DPOB KKA

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater