ISMOYO BENARKAN ADA KECELAKAAN KERJA DI PT.SUPEREME ENERGI RANTAU DEDAP

Rabu, 21-Agustus-2019, 13:39


LAHAT – Salah seorang Pimpinan PT.Supreme Energy Rantau dedap ( PT.SERD ) bapak ISMOYO ARGO membenarkan bahwa telah terjadi kecelakaan kerja di lokasI Pt.Supreme energi Rantau dedap.

Ketika dikonfermase melalui Wa nya (21/8/2019) Ismoyo langsung mengirim pers relase yang intinya membenarkan telah terjadi kecelakaan kerja pada hari Selasa 20 Agustus 2019 sekitar pukul 09:40 di lokasi proyek PT Supreme Energy Rantau Dedap, katanya.

Keronologi kejadian dimana pada saat mobilisasi (truk) mixer semen menuju
Wellpad L. Pada tanjakan tajam, mixer semen tersebut gagal mencapai puncak tanjakan jalan.

Karna gagal mencapai tanjakan kemudian mobil bergerak mundur, sopirpun kehilangan kendali dan terbalik ke sisi pengemudi, ujar Ismoyo.

Akibat kejadian kecelakaan ini menyebabkan Satu (1) orang Pekerja dari kontraktor SERD dikonfirmasikan
meninggal dunia setelah sampai di rumah sakit, tapi Ismoyo tidak menyebutkan Rumah sakit mana.

Untuk lebih detailnya petugas Pt.Serd sedang melakukan Investigasi sehingga kejadian itu dapat menghimpun data data secara lengkap.

Dengan musibah kecelakaan kerja ini kami segenap keluarga besar PT.SERD mengucapkan bela sungkawa yang sebesar-besarnya kepada
keluarga korban dan akan mendampingi keluarga korban dalam menghadapi musibah ini, ucap Ismoyo.

Selanjutnya PT.SERD berjanji akan terus memberikan informasi lebih lanjut mengenai perkembangan investigasi kecelakaan ini,katanya.( BARDI/02).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater