DALAM WAKTU DEKAT, KELURAHAN SARI BUNGAMAS AKAN BANGUN GEDUNG BANK SAMPAH

Selasa, 9-Juli-2019, 13:49


SARI BUNGAMAS – Berawal dari membuat Bank Sampah, dikumpulkan dan di data di tabungkan perkelompok di Kelurahan Sari bunga Mas Alhamdulilah dari awal 0 Rupiah sekarang mencapai 700 ribu, ini berarti menambah Income keluarga, yang tadi nya sampah berserakan sekarang bernilai rupiah.

Seperti dikatakan Burlian SE Lurah Sari Bungamas Kecamatan Lahat kepada awak media diruang kerjanya pada Selasa 9/7/19 menurut beliau untuk menampung sampah rumah tangga seperti Plastik, koran, kardus dan sejenisnya yang dikumpulkan di Bank Sampah dari warganya tidak lama lagi akan segera dibangun Gedung.

Menurut Burlian ada dua tahap yakni pada tahap awal pembuatan gedung dan tahap kedua Pengadaan mesin pencacah/ pengolaan sampah untuk pembuatan pupuk Organik, nantinya akan diolah dijadikan pupuk organik yang menambah nilai jual, kita Kelurahan Saribunga mas kerjasama dengan Komunitas Lingkar hijau dan Bank Sampah.

Diharapkan dengan Gedung Bank Sampah pelayanan pegelolahan semakin Inten dan nantinya pupuk organik dari sampah kita jual kepada pengusaha Batu Bara untuk Reklamasi dikemas 10 kilo satu keemasan, sebab Komunitas Lingkar hijau telah memasok 10 ton pupuk Organik. Setelah adanya mesin penggiling dari Bank Sampah bisa lebih dari situ ” pungkas Burlian.

(Dias)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater