Personel Lantas Polres Lahat Polda Sumsel Laksanakan Kegiatan ATLAS 

Senin, 28-November-2022, 12:02


Lahatonline.com, Lahat – Personel Satuan Lalulintas Polres Lahat Polda Sumsel pada hari ini melaksanakan kegiatan Antisipasi Laka Lantas (ATLAS) diwilayah hukum Polres Lahat. Senin, 28/11/22.

Hal ini merujuk kepada Undang – undang no 22 tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan, Undang – undang nomor 2 tahun 2002 tentang kepolisian negara republik indonesia serta Surat Perintah kasat lantas polres lahat Nomor : Sprin / 74 / V / Huk.6.6 / 2022 tentang patroli rawan laka lantas di wilkum polres lahat.

Kegiatan Antisipasi Rawan Laka Lantas dilaksanakn oleh Personil lantas yaitu Aipda A.Saiful, Bripka RD Bayu P dan Briptu Nokta S

Hal ini dibenarkan oleh Kasat Lantas Polres Lahat Polda Sumsel AKP Muriyanto, SH.MH, Anggota cek dan kontrol jalan yang berlubang, bergelombang serta mengecek spanduk himbauan.

Selain itu, Lanjut Kasat Lantas, anggota juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu menaati 3M menggunakan masker ,mencuci tangan dan menjaga jarak.

Dias

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater