Kapolsekta Lahat AKP Herman Takziah Korban Laka Kereta Api Desa Kota Raya 

Selasa, 4-Oktober-2022, 19:11


LAHATONLINE.COM, KOTA RAYA – Kapolsek kota Lahat AKP Herman Akhiri SIP.MM di dampingi oleh Bhayangkari Ranting Polsek Kota Lahat pada hari ini menyambangi warga yang terkena musibah kecelakaan antara mobil dengan kereta Api di desa Kota Raya Kecamatan Lahat.

AKP Herman menyampaikan belasungkawa sedalam-dalamnya kepada keluarga korban serta berharap suami korban diberi ketabahan dan kesabaran didalam menghadapi musibah ini.

“Kami beserta kanit Intelkam Polsek Kota Lahat IPDA DAHYAN KARNI, Babin Kamtibmas Desa Kota Raya BRIPKA SAFRIANTO dan Anggota, melaksanakan kegiatan Bakti sosial dan takziah kerumah duka warga masyarakat di Desa Kota Raya Kecamatan Lahat yang meninggal akibat Laka kereta api di perlintasan Rel Kereta Api Desa Kota Raya”ujar Kapolsek, Selasa, 04/10/22.

Dalam kesempatan ini Kapolsek dan Pengurus Ranting Polsek Kota Lahat memberikan bantuan berupa sembako kepada keluarga korban.

Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk perhatian dan kepedulian Polsek kota Lahat dan Bhayangkari terhadap Masyarakat yang sedang mengalami musibah. Dan dengan adanya sedikit bantuan kepedulian terhadap keluarga korban bisa berbagi serta bermanfaat bagi keluarga korban.

Dias

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater