Hadapi Musibah, Cik Ujang Ajak Masyarakat Bandar Aji Kompak dan Bersatu

Kamis, 16-Juni-2022, 17:15



Bandar Aji, JARAI – Bupati Lahat Cik Ujang SH menyampaikan, turut prihatin dan berduka atas musibah ini. Karena banyak rumah warga yang atapnya porak poranda.
“Ini bantuan ikhlas dari Pemerintah Kabupaten Lahat,”katanya, Kamis (16/6).
Selanjutnya kami menghimbau kepada masyarakat untuk membantu, para korban bencana alam ini.

“Mari kita kompak dan bersatu, untuk membantu saudara kita yang terkena musibah ini,”imbuhnnya.

Raice Antenis Kepala Desa Bandar Aji, Kecamatan Jarai mengatakan, pasca bencana puting beliung ada 102 rumah yang terkena bencana, fasilitas umum ada 2 Polindes dan Masjid
“Mewakili masyarakat ada 24 rumah yang rusak berat, yang lainnya rusak ringan, mohon perhatiannya,”harapnya.

Sementara itu Iwan (40) salah satu korban mengucapkan, terimakasih kepada Bupati Lahat Cik Ujang SH bersama jajarannya, sejak dari kemarin sudah turun langsung melakukan giat tanggap daruratnya
“Selain senang telah dibantu, kami juga rindu dengan Pak Bupati karena beliau dulu sering ke Desa kami,”ungkapnya. (Ind)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater