PERSAMI PRAMUKA DI SELEMBAK TEBING SUNGKAI

Sabtu, 5-Februari-2022, 14:12


KEBAN AGUNG – Gerakan Praja muda karana ( Pramuka ) SMPN 1 Mulak sebingkai laksanakan Perkemahan Sabtu Minggu di Bumi perkemahan Desa Keban agung Kecamatan Mulak sebingkai Kabupaten Lahat , Sabtu 05/02/22

Terpantau Giat persami mulai dari hari Sabtu sampai minggu berjalan lancar , salah satu giat acara selain giat di lokasi persami, yaitu memberikan bantuan kebakaran kepada keluarga korban kebakaran di Desa Rimbah sujud, Kecamatan Pagar gunung

Kepala sekolah SMPN 2 Mulak sebingkai Misra dewi, SPd kepada Media ini menyampaikan kegiatan pramuka rutin mingguan adalah Perkemahan Sabtu Minggu (Persami) yang kita laksanakan di Bumi perkemahan Selembak Tebing sungkai ( Sebingkai ) , terang ibu Kepsek

Dikatakan sang kepsek, kegiatan siswa pramuka Persami ini bertujuan untuk melatih berorganisasi, kemandirian bagi Siswa, tanggung jawab, cakap dan rela menolong antar sesama dan lain-lain sesuai dengan Dasa darma pramuka, ujar ibu Misra dewi dengan senyum manisnya

Terpisah ketua Kwarcab gerakan Pramuka kabupaten lahat Fitrizal khomisi, ST. MT melalui ketua Kwaran Gerakan Pramuka kecamatan Mulak sebingkai M.Qhudri Hasbi, menyampaikan bahwa dirinya selaku ketua Kwaran Gerakan Pramuka kecamatan Mulak sebingkai menyambut baik saat ini gerakan pramuka semakin maju lagi, sehingga para siswa yang tergabung dalam kegiatan pramuka bisa beraktifitas dan berkreatifitas, membantu sesama masyarakat yang lagi terkena musibah kebakaran,

Qhodri berharap ” mari kita bersatu saling tolong menolong bersatu padu untuk memajukan pramuka di Kecamatan Mulak sebingkai, sesuai program Pemerintah Kabupaten lahat yang semakin bercahaya ” , harap Qhodri.. ***

HERN4N/LO

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater