WARGA KENCANA SARI DAPAT BANTUAN PIPA PAMSIMAS KAB LAHAT

Rabu, 3-November-2021, 19:52


KENCANA SARI- bertempat di SP5 palembaja Desa kencana sari kecamatan kikim timur kabupaten lahat, warga gotong-royong tanam pipa induk.

Pelaksanaan gotong-royong tersebut di pandu oleh kelompok kelola swadaya

BOWOK selaku ketua kelompok kelola swadaya kencana sari dirinya menyampaikan” ini menanam pipa induk ukuran 2 in, seluruhnya sepanjang 576 meter tujuan untuk pembaruan pipa optimalisasi air bersih, dan di alirikan ke rumah-rumah warga, setelah pemasangan pipa induk baru di sambung pipa ukuran 3/4 untuk kerumah-rumah warga,” terang, rabu (3/11/21).

Pipa Distribusi, meteran air satu paket semuanya bantuan dari Pamsimas dari kabupaten lahat.

Intinya bantuan dari Pamsimas untuk menganti pipa yang lama karna sudah tidak layak pakai lagi sebab pipa yang lama sudah 8 tahun dari tahun 2013, Alhamdulillah hari ini bisa diganti dengan pipa yang baru,” ujarnya.

Selain itu CEPER warga setempat ia mengatakan” dengan adanya pembaruan pipa optomalisasi air bersih didesa, kami sangat senang sekali apalagi pipa yang lama di ganti dengan pipa yang baru, karna pipa yang lama sudah banyak bocor, dan kami ucapakan terima kasih kepada Pamsimas kabupaten lahat melalui kelompok kelola swadaya kencana sari, “dengan smringah ungkapnya.

(TERIMO/LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater