JALAN PALEMBAJA RUSAK PARAH, KADES RISANSI : “DIMANA MATA HATI ANGGOTA DPRD DAPIL V”

Senin, 25-Oktober-2021, 17:44


SUKA MAKMUR – Penguna jalan sangat mengeluhkan pasalnya jalan kabupaten yang rusak parah sampai saat ini tak kunjung di perbaiki bertempat di jalan lintas palembaja desa Suka Makmur kecamatan gumay talang kabupaten lahat.

ANDI selaku Penguna jalan dirinya membeberkan” jalan dari SP3 palembaja desa suka makmur arah ke lahat jalannya hancur lobang banyak berisi air semua, mobil susah keluar untuk mengangkut buah sawit apalagi di tanjakan terpaksa dikawal pakai mobil LER untuk menarik, supaya mobik bisa naik dan di bantu dengan Alat, jalan Palembaja ini yang rusak parah sekitar 25 km,” terangnya.

Harapannya jalan yang rusak parah cepat di perbaiki oleh Pemerintah yang terkait supaya hasil Petani meningkat untuk di jual, mobil juga lancar dan untuk menunjang Perekonomian masyarakat Palembaja, ” pungkas dia, senin (25/10/21).

Sementara di temui RISANSI kepala desa suka makmur menyampaikan” menyikapi pengeluhan dari masyarakat masalah jalan lintas trans Palembaja, ini jalan kabupaten artinya Kewenangan Kabupaten,
Makanya harapan kami terhadap jalan palembaja ini, itu sudah menjadi tanggung jawab kabupaten.

saya minta kepada Pemerintah kabupaten dan Anggota DPR khususnya Davil V, tanggap terhadap jalan Palembaja ini dimana selama ini mata hatinya terhadap Penderitaan Masyarakat yang ada di Palembaja, kami minta Pihak Swasta dan Pemerintah Daerah untuk bersama-sama Memperbaiki jalan Palembaja ini Demi kepentingan orang banyak, ” ungkap kades.

(TERIMO/LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater