PUTUS PENYEBARAN C-19 PEMDES GELUMBANG DIRIKAN POSKO DAN RUMAH MANDIRI

Jumat, 16-Juli-2021, 10:44


GELUMBANG – hari ini kepala desa gelumbang kecamatan kikim timur kabupaten lahat, bersama seluruh perangkatnya mengadakan kegiatan jum’at berbakti dalam rangka gotong-royong membersihkan Posko covid-19 dan rumah isolasi mandiri.

Pelaksanaan Kegiatan tersebut langsung dipimpin oleh kepala desa gelumbang.

Saat di konfirmasi awak media kepala desa DEPI APRIANTO menuturkan,
Mendirikan posko covid-19 dan rumah isolasi ini merupakan salah satu kegiatan yg mendukung program pemeritah untuk mencegah dan penyebaran virus corona yang saat ini, kian menakutkan atau meningkat penyebarannya, Dengan harapan sekiranya dengan di adakan posko penjagaan dan rumah isolasi ini terkhusus warga kami akan aman dari virus covid-19.

” Semoga bagi warga yang terindikasi atau terjangkit virus corona, covid-19 akan bisa terdeteksi dan dapat di cegah secepat mungkin dengan adanya isolasi mandiri yang sudah disiapkan,apalagi sebentar lagi akan menjelang hari raya idul adha, jadi desa gelumbang untuk memutus penyebaran covid-19 sudah menyiapkan Posko covid-19 dan rumah isolasi mandiri (satu set tempat tidur) alat pengukur suhu, tempat cuci tangan sabun, hentaizer, terang kades

Demikianlah berita diturunkan, semoga dengan adanya posko dan rumah mandiri yang ada desa gelumbang dapat di contoh dengan desa-desa lain.

(TERIMO/LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater