MUNTAR ALAM BARU GIAT VAKSINASI C 19

Kamis, 17-Juni-2021, 11:19


MUNTAR ALAM BARU – Puskesmas (PKM) Kota agung hari ini giat vaksinasi coronavirus disease (C19 )di desa Muntar alam barukecamatan Kota agung, Kamis ,17/06/21

Vaksinasi coronavirus disease ( Covid 19) keliling dengan sasaran, lansia dan perangkat Desa serta pelayanan publik terus di laksanakan dalam wilayah kecamatan Kota agung

Kepala desa Muntar alam baru, Novriansyah kepada media lahat online mengatakan, ucapan Terima kasih atas kedatangan tim medis PKM Kota agung dan unsur tripika kecamatan yang telah hadir di desa Muntar alam baru dalam rangka giat vaksinasi,

Kami selaku kepala desa, berharap dengan adanya vaksin C19 semoga masyarakat akan terhindar dari bahaya penularan virus corona,

Walaupun masyarakat sudah divaksin tetapi diharapkan kepada warga agar tetap melakukan prokes covid 19 dan membudayakan pola hidup bersih dan sehat agar kita terhindar dari penularan C 19, lanjut sang kades

Di tempat terpisah Camat Kota agung Marsi, SE. MM saat dikonfirmasi seputar vaksinasi di Desa Muntar alam baru hari ini mengatakan, “untuk mensukseskan acara giat vaksin oleh tim medis PKM Kota agung, agar seluruh kepala desa untuk memfasilitasi giat vaksin disetiap desa masing-masing, terangnya

Dan harapan kami kepada masyarakat agar mau divaksin dan jangan takut untuk divaksin demi untuk kesehatan kita serta untuk memutuskan mata rantai covid 19 yang saat ini masih mengahantui kita semua, tetaplah untuk mematuhi prokes C19 dan budaya hidup sehat lanjut camat Marsi

Dalam pantauan awak media tim medis PKM Kota agung laksanakan vaksinasi dengan serius dan bersemangat,

HERN4N/LO

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater