Ini Himbauan Untuk 22 Kecamatan Di Kabupaten Lahat Dari BPBD Lahat

Senin, 23-November-2020, 18:19


LahatOnline.Com, Lahat – Dalam rangka upaya mitigasi risiko gerakan gerakan ranah dan membangun kesiap siagaan pemerintah Daerah dan masyarakat untuk menghadapi ancaman gerakan tanah atau tanah longsor. Kementerian Energi dan sumber daya Mineral cq. Badan Giologi menerbitkan peta prakiraan wilayah potensi terjadi gerakan tanah atau tanah longsor di Provinsi Sumatera Selatan Bulan November 2021.

” Peta tersebut memuat informasi umum wilayah kecamatan di seluruh Kabupaten Kota se sumatera selatan ” Terang Sir Jhon Tomi Kabid pencegahan dan kesiap siagaan BPBD Lahat.

Kabid pemcegahan dan kesiap siagaan BPBD Lahat Sir Jhon Tomi, SE, SIP.MM juga mengajak serta menghimbau kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Lahat hendaknya untuk selalu waspada pada saat terjadi curah hujan yang amat lebat.

” Pada saat terjadi hujan yang lebat itu akan terjadi gerakan tanah yang berpotensi longsor diharapkan dengan peringatan ini masyarakat yang tinggal di kawasan perbukitan, pinggiran sungai untuk waspada kemungkinan akan terjadi longsor dan banjir ” Himbaunya saat di temui media ini diruangannya pada Senin ( 23/11/20).

Ia juga mengatakan dari 24 kecamatan Kabupaten Lahat ada 22 Kecamatan pada dari pengamatan BMKG pada November 2020 dalam kapasitas menengah dan bahkan ada 2 kecamatan berkapasitas tinggi yaitu tanjung sakti PUMI dan PUMU,

” Inikan prediksi dari BMKG namun saya minta masyarakat tetap waspada” Tuturnya Sir Jhon.

Sir Jhon juga menerangkan Daerah yang mempunyai menengah untuk terjadi gerakan tanah. Pada zona ini dapat terjadi gerakan tanah jika curah hujan diatas normal, terutama daerah yang berbatasan dengan lembah, sungai, gawir, tebing jalan atau jika lereng yang mengalami gangguan.

Sedangkan daerah yang mempunyai potensi tinggi untuk terjadi gerakan tanah yaitu zona ini dapat terjadi gerakan tanah jika curah hujan diatas normal, sedangkan gerakan tanah lama dapat aktif kembali.

Dias

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater