Musim Hujan, Petani Manfaatkan Tanam Sayuran

Jumat, 13-November-2020, 23:43


LAHAT ONLINE, MASAM BULAU – Musim hujan banyak dimanfaat petani untuk menanam sayuran, salah satunya petani di Desa Masam Bulau Kecamatan Tanjung Sakti Pumi.

Arief selaku petani muda di Desa Masam Bulau mengatakan, petani memanfaatkan musim hujan untuk menanam sayuran, sebab untuk meningkatkan angka keberhasilan akan masa panen.

“Mumpung masih musim hujan, jadi hal ini dimanfaatlan untuk menanam sayuran. Sayuran akan mendapat suplai air yang cukup, sehingga tumbuhnya lebih baik daripada musim kemarau,” kata dia, Jumat (13/11).

Lanjut dia, musim hujan dimanfaatkan bagi petani di Desa Masam Bulau, sebab sistem irigasi di sana juga dipengaruhi musim.

“Pengairan irigasi akan mengecil, apabila musim hujan, air berlimpah. Sehingga nanti meski masuk musim kemarau, tanaman sudah tumbuh. Kami pakai mulsa juga, untuk menyimpan kadar air ditanah agar tetap basah,” ucapnya. (nb).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater