DESA GUNUNG KEMBANG SALURKAN BLT DD TAHAP II, KEPADA 103 WARGA

Jumat, 26-Juni-2020, 17:47


GUNUNG KEMBANG-Kepala desa bersama perangkat membagikan BLT dari sumber dana desa tahun anggaran 2020 disengarakan bertempat di kantor desa Gunung kembang kecamatan kikim timur, kabupaten lahat, jum’at (26/6/20)

Adapun penyaluran tersebut dihadiri oleh Unsur tripika kikim timur perwakilan dari Camat, Sekcam Egawarti, kasi Ekobang Eli Sahnia, dari kapolsek diwakili oleh Kanit Reserse Ipda Edward Gueltom, Babinsa mewakili dari koramil Peltu Donny, dan Yanuar Kabid pengelolaan keuangan dan aset Desa (PKAD) dari lahat

Saat dikonfirmasi Kabid PKAD dari lahat Yanuar menyampaikan “BLT ini Langsung dapat dari dampak Virus Corona, Harapan penerima BLT dari dana desa ini benar -benar untuk digunakan kebutuhan pokok yang menjadi proritas, pesannya untuk perangkat desa baik Kades, BPD, tokoh Masyarakat, tokoh Adat, untuk benar -benar mengawasi pelaksanaan, baik Proses, perencanaan, pendataan, sampai penyaluran dana pelaporan dengan Cara Transpran” pesan kabid PKAD

Sementara kepala desa Sulaiman SE menuturkan ini dalam rangka pembagian BLT yang bersumber dari dana desa tahap ke 2, warga yang menerima untuk Saat Ini 103 warga, perorangnya sebesar Rp 600,000,- sesuai peraturan yang ada jadi Jumlah total seluruh dananya berjumlah Rp 61,800,000,- dengan tujuan untuk membantu masyarakat desa Gunung kembang yang terdampak akibat adanya Covid-19 atau Pandemi Virus Corona, dan Alhamdulillah acara ini berjalan dengan lancar, aman terkendali” tutur kades

Selain itu salah satu Warga penerima BLT, Yusmida mengatakan “senang dengan adanya bantuan BLT tahap ke2 ini, dan kami dapat perorangnya sebesar Rp 600,000,- untuk kedepannya tergantung dari Pemerintah, kalau uangnya untuk kebutuhan Makan sehari-hari” dengan smringah pungkasnya

(Terimo/Sumarno)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater