DESA CECAR GELAR TURNAMEN VOLLEY BALL PUTRA PUTRI

Selasa, 3-Maret-2020, 21:36


DESA CECAR-
Dalam rangka mengadakan pertandingan perlombaan turnamen Volly ball open putra putri, yang di selenggarakan bertempat di lapangan bola kaki, Desa Cecar kecamatan kikim timur, kabupaten lahat, selasa (3/3)

Saat dikonfirmasi Ketua karang taruna panitia Supar, dirinya menuturkan” ini hari pertama kita mengadakan kegiatan turnamen open antar club sekikim area itu khususnya, akan tetapi diantaranya kita mengundang dari pemain-pemain dari luar seperti Empat lawang, Lubuk linggau, termasuk Lahat, tujuan tidak lain untuk mempererat tali silaturahmi, tali persaudaraan antar penghoby bola volly putra dan putri”

Masih lanjut Supar, kalau nanti juara 1 bola volly putra, kita sudah siapkan hadiahnya berupa uang dengan jumlah tertentu, juara 1, mendapatkan Rp 3 juta
Juara 2, mendapatkan Rp 2 juta, dan juara 3, mendapatkan Rp 1,5 juta,
lain lagi dengan bola volly putri juara 1, mendapatkan Rp 2 juta, juara 2 mendapatkan Rp 1,5 juta, dan juara 3 mendapatkan Rp 1 juta, dan Sumber dana murni dari swadaya pemerintah setempat dan anggota karang taruna, kalau acara turnamen selesai sekitar 3 minggu dibawah bulan puasa tuturnya,”

Selain itu salah satu team peserta putri Resa didampingi teman-temannya dirinya juga, mengatakan” kami team dari desa suka jadi gabungan, pendapat mengenai turnamen bola volly yang di adakan didesa cecar, sangat seru dan sangat senang, harapannya kami bisa menang bisa lanjut ke babak selanjutnya, kami di sini juga mendapat pengalaman dengan adanya turnamen bola volly, pungkas dia”

(TERIMO/22)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater