KADES SUKA MAKMUR, MINTA PT. LONSUM PRIHATIN DENGAN JALAN LINTAS PALEMBAJA

Kamis, 27-Februari-2020, 16:14


SUKA MAKMUR – Bertempat di Kantor Desa Suka Makmur Kecamatan Gumay Talang Kabupaten Lahat, Pemerintah Desa adakan pertemuan dengan PT. Lonsum terkait pembahasan Jalalan Lintas Trasnmigrasi Pelembaja, yang rusak, Kamis, (27/02/20)

Turut hadir dalam pembahasan Jalan Lintas Transmigrasi Pelembaja, Kepala Desa Suka Makmur, Risansi, Sekcam Gumay Talang berserta kasi pembangunan, Ketua Forum Kades Gumay Ulu, Dandramil, Manajer PT. Lonsum, Ketu BPD Suka Makmur, Perangkat Desa dan masyarakat.

Kepala Desa Suka Makmur Risansi Mengatakan, kami Pemerintah Desa dan masyarakat Suka Makmur berharap ada kontribusi dan rasa prihatin dari PT. Lonsum untuk Perbaikan Jalan Transmigrasi Palembaja yang rusak parah pada musim hujan ini.

“Maka dari itu Pemerintah Desa dan Masyarakat, pihak Kecamatan Gumay Talang, Dandramil serta PT. Lonsum untuk duduk bersama mencari titik temu untuk perbaikan jalan tersebut.

” Selama musim hujan Jalan Transmigrasi Pelembaja sudak rusak berat, banyak kendaraan roda emapt dan roda dua tergelincir akibat licin dan jalan sebagian tanah kuning. Jalan Transmigrasi Pelmbaja juga di lalui oleh PT. Lonsum.”,ujarnya

“Akibat jalan rusak banyak aktivitas masyarakat teganggu, perekonomianpun juga menurun akibat jalan ruskak.

Selanjutnya Manajer PT. Lonsum Fikri mengatakan untuk perbaikan Jalan Lintas Transmigsrasi akan kami lakukan secepatnya apa bilah waktu tidak hujan, PT. Lonsum juga suda menyiapkan Alat berat serta 20 Kubik krokos yang suda ada dan akan kami tamba lagi 30 Kubik untuk pengerasan jalan tersebut.


“Menurut Lapoan Pak kades ada enam titik yang rusak parah khususnya yang menuju Desa Suka Makmur dari ara Sari Bunga Mas, itu semua akan kami perbaiki”,Pungkasnya

“PT. Lonsum akan terus berkontri busi untuk memperbaiki jalan Lintas Trasnmigrasi, bukan hanya perbaikan saja, Perushaan akan membantu perawatan jalan”, Pungkasnya.

(TAHRIM)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater