INI TARGET KINERJA ENAM BULAN PERTAMA KEPALA DINAS KESEHATAN LAHAT

Selasa, 28-Januari-2020, 12:29


LAHAT – Kepala dina Kesehatan Kabupaten Lahat Ponco wibowo,SKM menegaskan target untuk 6 bulan pertama melaksanakan tugas sebagai kepala dinas kesehatan adalah melaksanakan program penyuluhuan kesehatan di Kabupaten Lahat.

Program itu disampaikannya (28/1/2020) di Kantor Pemda Lahat, kami tidak akan membuang waktu dan langsung eksikusi sehingga capaian kinerja dapat dioptimalkan, katanya.

Terkait program berobat geratis yang dicanangkan Bupati Lahat, posisi kami adalah pelaksana kebijakan, maka saya sampaikan kembali untuk berobat geratis bagi masyarakat Lajat cukup hanya menggunakan KK dan KTP, Sehingga semua lapisan masyarakat dapat terlayani, katanya.

Maka untuk lebih efesiensi anggaran dinas kesehatan akan melakukan penyuluhan disemua desa melalui puskesmas, harapan kita angka masyarakat yang jatuh sakit dapat ditekan, jika angka pasien menurun secara otomatis akan berpengaruh dengan penggunaan anggaran, katanya.

Ketika ditanya terkait isu virus CORONA , Jelas ponco sampai saat ini khusus di Kabupaten Lahat belum terdetiksi, namun kami akan terus memantau jangan sampai virus corona masuk dan menyebar di Kabupaten Lahat.( BARDI/02).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater