GURU HARUS TANAMKAN NILAI NILAI AGAMA PADA SISWA

Sabtu, 19-Oktober-2019, 19:44


LAHAT ONLINE, Muara Danau -Nilai-nilai agama mesti ditanamkan secara optimal. Guru jangan hanya sekadar mengajar, tetapi harus pula mendidik dan menjadi suri tauladan bagi pelajar.

Kepala SMA Negeri 1 Kikim timur Ponidi SPd melalui Waka kesiswan Nopriansyah SPd mengatakan Guru zaman harus lebih ekstra mendidik anak anak karna dengan kemajuan zaman membuat tingah laku perserta didik lebih cendrung sulit untuk di didik.

” selain mengajar ilmu pendidikan kita sebagai guru harus meberikan nila nila agama serta selalu meberikan nasehat bagi anak anak agar hendaknya bisa membentingi diri dengan ilmu ilmu agama agar pergaulan bisa di batasi dan tidak terjerumus dalam pergaulan bebas” ungkapnya, Sabtu (19/10)

Sementra itu waka kerikulum Nurani SPd mengatakan pelajar harus diawasi dengan ketat. Kalau perlu dilakukan razia secara rutin. Siapa tahu, ada diantara mereka yang membawa alat-alat berbahaya seperti senjata tajam ke sekolah. dan pelajar diimbau menjauhi narkoba. Karena, narkoba dapat membahayakan kesehatan fisik dan kejiwaan.

” sosialisasi tentang bahaya narkoba kepada pelajar harus digalak kan setiap bulannya. Agar mereka tahu akan bahayanya narkoba dan pergaulan bebas” ungkapnya (Ar3)

 

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater