MONEV DESA PADANG BINDU EVALUASI PEMBANGUNAN

Kamis, 17-Oktober-2019, 15:46


LAHATONLINE Padang Bindu – Pemerintah Kecamatan Kikim Selatan melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) program pembangunan yang dilaksanakan pemerintah desa menggunakan dana desa yang dikucurkan pemerintah pusat tahap II tahun 2019.

Camat kikim Selatan Mardinal Jayanata ST MT beserta para pegawai kecamatan mengecek secara Iangsung pembangunan fisik, mengecek tertib administrasi yang dilaksanakan aparat desa. Kamis (17/10).

Menurut Camat Mardinal Jayanata ST MT monitoring dan evaluasi sebagai salah satu bentuk pelaksanaan tugas dan fungsi kecamatan dalam pembinaan dan pengawasan pengelolaan keuangan desa agar sesuai peraturan perundangan yang berlaku.

Tujuan pelaksanaan monev kemasing-masing desa terkait pelaksanaan pembangunan di desa menggunakan dana desa, agar tidak terjadi penyimpangan. Monitoring ini, agar aparat desa bisa tertib dalam bidang administrasi program pembangunan yang menggunakan dana desa.

“Pelaksanaan monitoring dan evaluasi baru beberapa desa yang ada di Kecamatan Kikim Selatan dilaksanakan mulai Minggu kemaren. dan untuk desa Padang Bindu membangun Gedung yang mengunakan anggaran dana 2019″ pangkasnya,

Tambahnya ia berpesan agar memanfaatkan dan menggunakan anggaran dana desa sebaik-baiknya untuk pembangunan desa. Baik itu pembangunan gedung jalan dan jembatan serta fasilitas umum yang dibutuhkan masyarakat.

sementara itu kepala desa Padang Bindu Indra mengatakan pada tahap kedua fokus pemerintah desa melakukan pembangunan Gedung desa Padang Bindu.

“Pada tahap kedua dan ketiga nanti kami fokos pembangunan gedung dangan angaran dana desa 2019” pangkasnya (ar3)

 

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater