Yamaha NMax 155 Menangi Harga Jual Kembali Terbaik

Sabtu, 12-Oktober-2019, 13:53


Lahat – Kacab Yamaha Thamrin Brothers Brosis Lahat, Antok 46, turut berbangga atas pencapaian Yamaha NMAX 155 yang berhasil menyabet Motor Plus Award 2019 untuk kategori BEST RESALE VALUE untuk motor matic.

“Terima kasih atas apresiasi yang diberikan oleh tim #MotorPlusAward2019, Yamaha NMAX diakui sebagai produk yang booming dan membanggakan! Brosis jadi makin bangga dong jadi “Live In The Higher Stage” bareng Yamaha NMAX 155!” ucap Antok 46. Sabtu (12/10).

Memang Sejak 2015, Yamaha NMax langsung tampil sebagai pionir segmen skutik premium. Dia pun jadi idola di Tanah Air. Di samping Honda PCX, yang kala itu juga masih berstatus CBU. Alhasil, Penjualannya meroket dan sempat menembus angka 40.000 ribu unit per bulan (April 2018).

Hingga saat ini popularitas NMax belum terganggu. Toh secara penjualan, ia masih bagus. Bahkan cenderung naik. Ketertarikan pasar juga baik, lantaran NMax mengalami penyegaran. Tak banyak, tapi cukup fundamental. Dimulai dari terapan suspensi belakang subtank. Dipilih sebagai cara untuk meningkatkan kenyamanan pengguna. Termasuk pula pilihan material baru pada jok dan panel meter. Selain itu, warna anyar juga disajikan sebagai opsi untuk konsumen. Diselingi pula varian dengan pelek warna gold. Tentu saja versi ABS (antilock braking system) dan non-ABS tetap tersedia.

Satu yang tak bisa dipungkiri, NMax punya performa mumpuni. Yamaha Indonesia membekalinya dengan mesin 155 cc berteknologi VVA (variable valve actuation). Empat katup yang teraplikasi pada jantung mekanis, jelaslah punya keluaran tenaga maksimal. Apalagi saat membandingkannya dengan si kompetitor. Rasanya inilah yang jadi salah satu magnet untuk konsumen.

Nah, bagi masyarakata Kabupaten Lahat yang masih penasaran dengan NMAX, datang langsung ke Yamaha Thamrin Brother Lahat.

Info pemesanan Hubungi:
08117300038 (Irka)
08117301183( Antok_46)

(Aan LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater