KAPOLSEK MULAK ULU JUMAT BAROKAH DI MULAK SEBINGKAI

Jumat, 4-Oktober-2019, 17:56


JADIAN LAMA – kegiatan Bhayangkara Jumat Bersodakoh terus digiatkan oleh Polisi Sektor Kec Mulak Ulu, seperti hari ini kegiatan pemberian Sembako kepada masyarakat kurang mampu di Desa Jadian lama Kec Mulak sebingkai

Kapolsek Mulak ulu AKP kasmini darda, SH beserta Anggotanya hari ini memberikan Sembako kepada Masyarakat Desa Jadian lama Kec Mulak sebingkai Kepada Media LahatOnline,com Kapolsek Mulak ulu melaporkan kegiatan Giat Jumat BAROKAH Bayangkara Bersedokah, Hari Jumat Tgl 4 OKTOBER 2019 dengan memberikan sumbangan Bansos Berupa Sembako terdiri dari :

1. 5 Kg Beras
2. 1 Karpet Telur Ayam
3. 1 Kg Miyak Goreng
4. 1 Kg Gula Pasir
5. 1 Kg Teriguh
6. 10 Bungkus Mie Instan
7. 1 Botol Kecap
8. 1 Kaleng susu enak

Yang diberikan kepada Masyarakat kurang Mampu An.

Nama : MASNA Bti HUMSI
Umur : 42 Tahun Pekerjaan : Buruh Tani
Alamat : Desa Jadian Lama Kec.
Mulak sebingkai

Ibu masna seorang Janda menghidupi 4 orang
Anak yang masih sekolah dengan Rumah Pondok 3 x 4 / tidak menpunyai kebun maupun sawah sendiri, melainkan menjadi buruh tani/upahan harian

Kades Jadian Lama Khaisur kepada Media mengatakan, Rasa terima kasihnya atas bantuan sembako yang telah diberikan kepada warganya,

Alhamdulilla syukur, semoga dengan Bantuan Sembako yang diberikan Polsek Mulak ulu kepada warga kami, semoga bantuan ini sangat bermanpaat ,

Sementara Masna penerima Bansos dari Polsek Mulak ulu, saat dimintai komentarnya oleh Media mengatakan, Alhamdulillah kami la diberikan bantuan Sembako oleh pihak Polsek, semoga bantuan ini menjadi amal ibadah bagi Polsek mulak ulu, dan semoga Polsek Mulak ulu selalu lancar dalam menjalankan tugasnya, ujarnya

( HERN4N/LO )

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater