HARI INI, TIM EVALUASI DAN PENILAIAN PEMERINTAHAN KELURAHAN DATANGI 4 KELURAHAN

Senin, 29-Juli-2019, 10:30


LAHAT ONLINE, Pasar Lama – Tim Evaluasi dan Penilaian Pemerintahan Kelurahan dari Kecamatan Lahat di hari ke tiga ini melakukan penilain di Empat Kelurahan dalam Kecamatan Lahat.

Saat di sambangi awak media, Senin 29/07/19 Marjohan, ZA ketua tim penilaian berharap di kegiatan ini dapat  meningkatkan kinerja lurah kedepannya untuk lebih baik lagi di masa yang akan datang.

” Tentunya dengan ada penilaian terhadap pemerintahan kelurahan kami berharap dapat meningkatkan kinerja lurah untuk lebih baik lagi di masa yang akan datang ” Ujar Marjohan, ZA yang juga Kasi Ikobang Kecamatan Lahat menuturkan.

Kemudian Effendi Lurah Pasar Lama juga menyampaikan dengan adanya penilaian Evaluasi dari Kecamatan mengucapkan terima kasih.

” Terima kasih kami ucapkan kepada tim penilai dari kecamatan Lahat, Memang kita selalu menekankan kepada seluruh staf pegawai di lingkup kelurahan Pasar Lama supaya kebersihan lingkungan kantor untuk tetap terjaga, bukan hanya karena di nilai saja namun di hari biasa juga harus terjaga kebersihannya” Kata Effendi.

Terpisah, Yoga Firdiansyah, S.STP.M.Si Lurah Pasar Baru mebuturkan” kita evaluasi kita jadikan hal positif untuk menambah semangat dalam kinerja kita, dan tentunya kedepan akan lebih baik lagi, juga sekarang kita sudah menertibkan para PKL dan Alhamdulillah mereka mengerti, nah kalau masalah kebersihan memang kita menekankan kepada seluruh warga untuk selalu menjaga kebersihan untuk menuju Lahat Bercahaya”, Ujar Yoga

Selanjutnya Tim Evaluasi dan Penilain Pemerintahan Se – Kecamatan Lahat melanjutkan Penilain Ke kelurahan Pasar Baru, Pasar Bawah dan Ke kelurahan Kota Jaya.

(Dias)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater