CURAH HUJAN TAK BISA DI TEBAK WARGA TANJUNG ALAM TETAP WASPADA

Minggu, 30-Juni-2019, 18:32


TANJUNG ALAM- Kepala desa Tajung Alam kecamatan Kikim Selatan Nirwana mengatakan bahwa kondisi masyarakat khususnya masyarakat yang berdomisili di daerah aliran sungai (DAS) masih aman, tetapi masyarakat harus tetap waspada akan meluapnya aliran sungai, karna kondisi curah hujan yang tidak menentu untuk itu harus tetap waspada.

“Walaupun akhir – akhir ini curah hujan tinggi di Kecamatan Kikim Selatan curah hujan tinggi belum ada tanda tanda kenaikan sungai , sehingga kondisi saat ini masih aman,” ujarnya, LahatOnline Minggu (30/6).

Selain itu juga kata Nirwana melihat pengalaman selama ini setiap curah hujan tinggi selalu terjadi musibah banjir di desa Tanjung alam khusunya rumah rumah yang jaraknya tidak jauh dari sungai,namun hasil pantauan di lapangan kondisi saat ini masih aman dan belum ada kejala yang membuat akan banjir. Katanya.

Kades banuayu yang berdekatan desa Yudi Iskandar mengatakan Kita terus pantau titik titik rawan banjir khususnya di daerah aliran sungai ,ketika ada perubahan kenaikan air langsung turun tim untuk memberikan bantuan bagi masyarakat, dengan kondisi curah hujan tinggi pihak terkait sudah melakukan koordinasi terhadap pemerintah setempat,dan tim tetap siaga di tempat guna penanganan tanggap cepat ke lokasi banjir.

“Untuk itu, diharapkan kepada masyarakat khususnya masyarakat yang berdomisili di daerah aliran sungai (DAS) agar selalu waspada,jika terjadi sungai meluap agar supaya langsung di laporkan,khususnya aparat desa proaktif menginformasikan ke pihak instansi terkait”pungkasnya (Ap)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater