DINAS KESEHATAN KAB.LAHAT GELAR PELATIHAN PEPSP

Kamis, 27-Juni-2019, 10:33


MANGGUL – Pelatihan Petugas Enumerator Pembangunan Sanitasi Permukiman pada hari ini Kamis (27/06/19) di Hotel Grand Zuri Lahat yang di selenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Lahat.

Peserta Pelatihan petugas Enumerator Pembangunan Sanitasi Permukiman adalah Kader dan Sanitasi Puskesmas Se kabupaten Lahat berjumlah 177 orang, Kegiatannini di buka oleh Taufik Mariansyah, SKM.MM Kabid Ksehatan Masyarakat (Kesmas), sementara Narasumber pelatihan bapak Liberti, SH Konsultan Program Percepatan Sanitasi Pemukiman ( PPSP ) Palembang.

Taufik Mariansyah, SKM.MM melalui Kasi Kesehatan Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Lahat Heni Laksemi menuturkan Tujuan diadakan Pelatihan selama satu hari ialah ” untuk mendapatkan Dokumen Study EHRA ( Enviromental Health Risk Asessment ) di Kabupaten Lahat, Ujarnya.

Nah diharapkan nantinya Kader yang ikut pelatihan akan menggali informasi tentang Sanitasi Lingkungan Desa di 72 Desa dalam 24 Kecamatan di Kabupaten Lahat serta nantinya laporan hasil penelitian para Kader diserahkan kepada Dinas Kesehatan untuk diolah sehingga kita dapat menghetahui Sanitasi suatu Desa tersebut baik atau buruk ”  pungkas Heni Laksemi kemedia ini.

(Dias)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater