DI PAGARUYUNG KEMBALI DITEMUKAN AIR TERJUN BERUANG

YANG CANTIK DAN MEMIKAT HATI

Senin, 24-Juni-2019, 09:14


PAGAR RUYUNG – Cuhup beruang di Desa Pagar Ruyung kecamatan Kota Agung Kabupaten Lahat yang sangat memikat hati adalah menjadi kebangaan masyarakat desa Pagar Ruyung.

Terletak tidak jauh dari desa membuat Air terjun ini mudah di jangkau oleh para wisatawan, Tinggi curup beruang lebih kurang 20 meter, airnya deras dan disekelilingnya masih sangat alami serta masih di kelilingi pepohonan yang rindang.

Joni ( 30 ) Warga desa setempat menuturkan dalam waktu dekat tim panoramic of lahat akan berkunjung kedesa pagar ruyung dan akan meninjau air terjun beruang.

” Iya sebentar lagi kak Mario akan kemari untuk meninjau air terjun beruang, karena memang selain air yang jernih, juga air terjun beruang ini sangat memikat para wisatwan ” Uajrnya kemedia ini 24/6/10.

Terpisah, Mario Andramatik Ketua Panoramic of Lahat membenarkan bahwa ia bersama timnya akan meninjau air terjun beruang yang berada dideaa pagar ruyung.

” Benar, kita sudah lama menerima kabar bahwa di desa pagar ruyung ada air terjun yang cantik, namanya air terjun Beruang, Insya Allah dalam waktu dekat kita akan kesana “. Ujarnya.

Pesona air terjun beruang yang elok dan cantik, tentu menjadi daya tarik tersendiri untuk para wisatawan yang datang kesana, sehingga air terjun ini dalam waktu dekat akan dikelolah.

(Dias)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater