RAKERNIS PENINDAKAN PELANGGARAN DALAM MENGHADAPI TAHAPAN PEMILU THN 2019

Jumat, 22-Maret-2019, 16:34


LAHAT – Bawaslu Kab Lahat terus giatkan Rakernis dengan seluruh jajaran Panwascam se Kab Lahat untuk mengikuti Rakernis dalam menghadapi Tahapan kampanye Rapat um,iklan media cetak/media elektronik pada Pemilu tahun 2019

Hari ini 22/03/2019 Memasuki hari yang kedua sekaligus hari penutupan Rakernis Divisi Penindakan Pelanggaran (PP) Bawaslu Kab Lahat,

Bertempat di Hotel Callista Kab Lahat, Rakernis Penindakan Pelanggaran di gelar, acara yang diikuti kordiv HPP dan Staf HPP Panwascam se Kab Lahat serta di hadiri unsur Gakkumdu Kab Lahat

Memasuki hari kedua Rakernis hari ini berjalan lancar dan tertib, Dalam sambutanya Ketua Bawaslu Kab Lahat Andra juarsayah,Spd.,Mpd melalui Kordiv Penindakan Pelanggaran Pigal fidaus,Sp mengatakan tujuan diadakanya Rakernis Penindakan Pelanggaran dalam menghadapi seluruh tahapan Pemilu thn 2019

Lebih lanjut Paigal mengatakan karena Pemilu thn 2019 sudah semakin dekat, oleh karena itu seluruh jajaran Panwascam khusus divisi Hukum Penindakan Pelanggaran harus trus diberikan Amunisi dalam rangka menghadapi seluruh tahapan Pemilu seperti Rapat umum,iklan media cetak dan media elektronik dalam Pemilu thn 2019

Hari ini juga kami gelar Simulasi tentang Penindakan Pelanggaran yang diperankan oleh setiap Panwascam kecamatan, agar hal ini praktiknya dilapangan tidak kesulitan lagi…lanjut Paigal

Senada juga disampaikan Panwascam Kota agung Subhan mengatakan, Dengan diadakanya Rakernis selama dua hari ini, kami seluruh kawan-kawan Panwascam sangat positif dan terbekali oleh adanya Rakernis oleh Bawaslu Lahat

Sehingga dengan Demikian kami panwascam dalam menjalankan tugas kedepan tidak ragu ragu lagi dalam mengambil tindakan Penindakan pelanggaran papar Subhan

Setelah acara penutupan Rakernis hari ini, Acara terus dilanjutkan lagi Bimtek Training of Trainer yang dihadiri seluruh komisioner Panwascam se kab Lahat

( HERN4N/LO )

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater