LINTAS LAHAT PAGARALAM “JATI-KUBA” PUTUS, AKTIFITAS WARGA LUMPUH

Sabtu, 2-Februari-2019, 08:17


JATI – Akibat curah hujan yang deras tadi malam Sabtu (2/2/19) Jalan Lintas Sumatera yang menghubungkan Lahat, menuju Pagar Alam, Sumatera Selatan, terputus total.

Putusnya jalur lintas Sumatera itu dipicu longsor yang terjadi di Desa Jati, Kecamatan Pulau Pinang, Kabupaten Lahat.

Atas kejadian di sekitar lokasi mendadak ramai warga yang melihat kondisi putusnya jalan lintas sumatra tersebut.

“Hari ini jalan tak bisa dilalui, karena sepanjang 20 meter dengan kedalaman 30 meter jalan mengalami longsor,” kata Merzan

Menurut Merzan, longsoran terjadi sekitar pukul 02.00 WIB tadi malam Sabtu (2/2/19). Curah hujan tinggi, sehingga menyebabkan jalan ini terputus.

Saat ini petugas BPBD bersama Dinas PU setempat sedang berupaya menghubungi balai Besar Provensi guna menindak lanjuti putusnya jalan lintas sumatra ini. “Informasi ini sudah kita mengkonfirmasi kepihak pihak balai Besar, Pemkab Lahat dan Alhamdullilah pihak nya akan bergerak secepatnya,” terangnya.

Sementara Camat Pulau Pinang Zubhan Awali menghimbau kepada pengguna jalan lintas sumatra khusunya lintas Lahat – Pagar Alam agar dapat dapat pindah jalur terlebih dahulu.

“Untuk sementara penanganan lalulintas dialihkan terlebih dahulu, seperti untuk warga wilayah Pagar Gunung, Mulak Ulu, Mulak Sebingkai, Kota Agung dan Tanjung Tebat jika hendak ke Kota dapat memilih jalan alternatif yang ada Jalan Gumay Ulu dan Jalan Talang Sejemput,” tutupnya.

(Mirhan/Grab)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater