WABUP LAHAT HADIRI ACARA PENYERAHAN BANTUAN KEPADA MASYARAKAT KURANG MAMPU

Senin, 17-Desember-2018, 16:08


LAHAT – Bertempat di Gedung Dakwa Muhammadiyah Lahat Wakil Bupati Lahat H. Haryanto.SE.MM menghadiri acara Baznas Penyerahan Bantuan kepada masyarakat lahat yang kurang mampu dan penyerahan bantuan kepada Mahasiswa/i STIE Serelo Lahat dan Mahasiswa/i STIT Lahat, para Guru Nganji, Marbot, Parkir Miskin dan Rumah layak hini kepada masyarakat yang benar-benar mempunyai rumah yang tidak layak huni. senin (17/12).

Saat terpantau awak media, Ketua Baznas Kab.Lahat H. M Nasir Sakni sebagai ketua Panitia Pelaksana Kegiatan melaporkan, “Badan Amil Zakat Kabupaten Lahat setelah di bentuk dapat berjalan dengan baik dan lancar, bahwa kami sampikan Zakat dan Infaq yang msuk masih berasal dari Pemerintah Kabupaten Lahat, Kodim dan Polres Lahat, dan juga kita tidak boleh membuat badan amil sendiri – sendiri bisa dikatakan pungli sesuai dengan UUD yang berlaku, menurut Ketua Baznas Lahat melaporkan juga dengan secara Administrasi Baznas sesuai dengan Peraturan UUD yang berlaku  Baznas Kabupaten Lahat juga melaporkan kegiatan-kegiatan ke Bazas Provinsi dan Pusat. Dengan di adakan Baznas ini dapat di salurkan dengan masyarakat  yang kurang mampu yang ada di Kab.Lahat.

Wakil Bupati Lahat H. Haryanto.SE.MM dalam sambutannya mengatakan, Pemerintah Kabupaten Lahat juga mengucapkan terima kasih kepada Panitia Pelaksana  Baznas Kab.Lahat yang telah membantu Pemerintah untuk memberikan bantuan ini kepada masyarakat yang memang benar-benar sesuai yang membutuhkan, dan juga saya berharap kepada seluruh masyarakat Lahat agar kirannya bersama-sama untuk membangun Kabupaten Lahat yang kita cintai ini.

Haryanto juga memberikan angin segar kepada masyarakat Lahat insyaallah di dalam kepemimpinan saya bersama Bapak Bupati Lahat Cik Ujang akan memberikan Sekolah Gratis dan Berobat secara Gratis kepada masyarakat Kabupaten Lahat”. Pungkasnya. (ALI).

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater