PT SUPREME ENERGY RANTAU DEDAP ADAKAN BHAKTI SOSIAL SUNATAN MASAL DAN PENGOBATAN GRATIS

Sabtu, 24-November-2018, 21:00


TUNGGUL BUTE – Mengambil tempat di halaman kantor lama di talang pisang, tunggul bute kecamatan kota agung kabupaten Lahat, diselenggarakan PT superme energy rantau dedap(PT SERD) kepedulian pada masyarakat sekitar lokasi sebuah bakti sosial berupa khitanan masal gratis, pengobatan dan konsultasi kesehatan gratis.
Sabtu Iis(24/11/18)

Terpantau awak Media turut hadir dalam acara pembukaan bhakti sosial, tripka dari dua kecamatan, para kepala desa, Busines Relations Manager bapak Ismoyo, staf Relations Erwin patrisia, dan setie Supprot Franky Tungka Serta Camat kota agung Pukatu Hadi.

Muhammad Goeril selaku Meneger Humas PT SUPREME ENERGY rantau dedap mengatakan ke Media Lahat Online, acara ini dimaksud untuk memberikan layanan kesehatan kepada masyrakat disekitar oprasi perusahaan dalam 2 kecamatan terdekat yakini kota agung Lahat dan semende darat ulu Muara Enim. dan dengan demikian diharapkan kondisi masyrakat yang sehat dan saling memberikan dukungan bagi tersedianya tenaga kerja lokal yang sehat, anak-anak yang sehat dan pasturi yang sehat pula.

Dimana kondisi yang baik dan sehat akan sangat diperlukan bagi kelanjutan proyek pembangkit listrik panas bumi (PLTP) rantau dedap yang saat ini sedang melaksanakan pemboran eksploitasi guna menghasilkan uap terbaik, cukup dan mampu menghasilkan listrik tahap awal sebesar 92 MW. Dimana dengan tahap awal tersebut kelak akan dapat mencapai target 2 x 110 MW ditahap selanjutnya, untuk itulah PT SERD mersa sangat Perlu untuk menyelenggarakan berbagai kegiatan bhakti sosial sebagai perwujudan program CSR dalam aspek kesehatan masyarakat.

Kegiatan bhakti sosial dimaksud berupa khitan masal untuk anak-anak sebanyak 105 orang dari desa-desa terdekat, seperi rantau dedap, segamit, siring agung, aremantai dan fajarbulan dari kecamatan Semende darat Muara Enim. Desa tunggul bute, karang endah, penarang, lawang agung, dan sukarame dari kecamatan kota agung Lahat. Dan demikian juga untuk pengobatan masal gratis dan konsusltasi kesehatan gratis dari para pasturi dari desa-desa tersebut masing-masing dihrapkan sebanyak 150 orang.

Tim pelaksana yang mendukung kegiatan ini terdiri dari 10 orang dokter dan 20 orang tim para medis dari poliklinik Rizqi azhara Lahat, 1orang dokter 2 orang paramedis dari PT Rekind, serta 1 orang dokter dan 4 orang paramedis masing-masing dari puskesmas SDU dan kota agung”, ungkapnya.

Pada acara tersrbut pak Ismoyo Argo dan Franky menyampaikan dalam sambutannya, mewakili Pimpinan perusahaan mengharapkan agar kepedulian perusahaan ini minimal dapat menjadi sitmulator terwujudnya peningkatan kesehatan masyrakat dilingkungan perusahaan. Dengan semakin membaiknya kesehatan masyarakat desa, tentu akan menjadikan bangsa yang kuat yang pada gilirannya mewujudkan negara yang kuat pula. Dan bagi perusahaan tentu masyrakat desa yang sehat ini akan menghasilkan potensi sumber daya manusia yang sehat, cerdas dan kratif yang kelak dapat memberikan kontribusinya kepada kemajuan perusahaan,”tuturnya.

Selanjutanya camat kepala wilayah kota agung Pukatu Hadi turut memberikan sambutan dan mengarapkan, agar rencan kegiatan PT SERD ini menjadi kegitan yang dinanti masyarakat dan merupakan sitmulan terwujudnya doa dan harapan, agar proyek panas bumi PT SERD berhasil dengan baik dan tepat waktunya sehingga kegiatan semacam ini terus dapat berlanjut. PT SERD harus diberikan dukungan agar pelaksanaannya berjalan baik dan lancar. Usaha dan doa adalah upaya kita semua dalam memberikan dukungan.
Atas nama pemerintah dan masyarakat saya ucapkan ribuan terima kasih”,pungkasnya.

(TAHRIM)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

PAJAR BULAN - Selasa, 23-April-2024 - 09:10

Puskes Pajar Bulan, Gelar Re – Akreditasi 

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater