Bupati Lahat Irup Upacara Pembukaan TMMD Ke-103 Tahun 2018

Senin, 15-Oktober-2018, 18:25


MUARA DUA – Muara Dua Kec.Pagar Gunung. Bupati Lahat Marwan Mansyur. SH.MM menghadiri sekaligus selaku Inspektur Upacara pada Pembukaan TMMD Ke-103 Tahun 2018 Kodim 0405/Lahat. yang dilaksanakan di Desa Muara Dua Kecamatan Pagar Gunung Kabupaten Lahat, Senin 15/10/2018.

Adapun Kegiatan ini selaku Pelaksana Kodim 0405 Lahat. Dandim 0405 Lahat selaku Dansatgas melaporkan, TNI Menunggal Membangun Desa ( TMMD ) Ke-103 Tahun 2018.Dan siap untuk membangun Desa Muara Dua Kecamatan Pagar Gunung Kabupaten Lahat Semester II. TMMD adalah satu satu wujud Oprasi Bhakti TNI, yang merupakan Program Terpadu Lintas Sektoral antara TNI dengan Departemen, Lembaga Pemerintah, Non Departemen dan Pemerintah Daerah serta Komponen Bangsa.

Hadir pada Upacara Pembukaan TMMD Ke-103 Tahun 2018 Dandim 0405 Lahat selaku Dansatgas, Ketua DPRD Kab.Lahat Samarudin.SH, Kajari Lahat, Waka Polres Lahat, Karumkit, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Assisten, Staf Ahlu, Jajaran OPD, Camat, Kades, Anggota TNI, Ibu- ibu Persit Candra Kartika dan Masyarakat Desa Muara Dua Kecamatan Pagar Gunung Kab.Lahat.

Program-program yang dilaksanakan oleh TMMD adalah, Pembangunan Jalan sepanjang 3Km, Pembangunan tempat Pemandian masyarakat Desa, Bedah Rumah, Masjid, Pos Kamling dan Penanaman Pohon secara bersama.

Bupati Lahat Marwan Mansyur.SH selaku Irup dalam sambutannya mengatakan, selama kegiatan TMMD yang selama ini telah dilaksanakan diberbagai Kabupaten dan Kota yang dirasakan manfaatnya khususnya masyarakat Pedesaan. Kemudian juga dalam rangka pencapaian Program Pengetasaan Kemiskinan maka dalam Kegiatan ini TMMD yang diprioritaskan Desa tertinggal telah diupayakan peningkatan keterpaduan program Kementrian/ LPNK sehingga mendapatkan hasil yang Optimal. terang Marwan Mansyur.
(FB PEMKAB LAHAT)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater