JALAN RUSAK, WARGA YANG ADA DI KIKIM BARAT MERASA DI ANAK TIRIKAN

Minggu, 14-Oktober-2018, 10:07


MEKAR JAYA – Kerusakan jalan kabupaten di wilayah Desa Mekar Jaya kecamatan Kikim Barat, masih banyak terlihat kerusakan jalan Warga pun sering mengeluhkannya. Seperti kerusakan jalan menuju desa Mekar Jaya Ini, tak hanya di desa Mekar Jaya rata rata kerusakan jalan di alami di setiap desa yang berada di pedalaman Kecamatan Kikim Barat kebanyakan mengalami kerusakan sangat parah dan hampir beberapa tahun ini belum ada perbaikan dari pemerintah itu pun kalau ada perbaikan itu di gotong royong kan oleh masyarakat setempat dengan mengunakan bantuan dana dari petani sawit.

“Mengapa desa lain di Kecamatan lain yang ada di kabupaten lahat sering diperbaiki sedangkan kami di ujung perbatasan dengan Kebupaten empat Lawang jalan dibiarkan rusak parah. Sepertinya desa kami dianaktirikan,”

kata Sutrisno (45) warga Desa Sidomakmur
Menurut Sutrisno kerusakan jalan di desanya sudah berlangsung 5 tahun. “Lihat sendiri pak, ini sulit dilalui oleh kendaraan mobil. Sebab kalau dipaksakan, bisa terbalik,” ujarnya (Ical LO)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater