PEMKAB LAHAT TERIMA KUNJUNGAN KERJA LAPANGAN SESPIMMEN MABES POLRI

Selasa, 18-September-2018, 12:24


LAHAT – Pemerintah Kabupaten Lahat melalui Wakil Bupati Lahat Marwan Mansyur.SH.MM menerima Kunjungan Kerja Lapangan ( KKL ) Siswa Sespimmen dari Mabes Polri sekaligus Dialog. Selasa 18/09/2018. Bertempat di Ruang Rapat Of Room Pemerintah Kabupaten Lahat.

Siswa Kuliah Kerja Lapangan Sespimmen di Kabupaten Lahat berjumblah 11Orang untuk melaksanakan KKL dari Mabes Polri.

Hadir pada Kunjungan Kerja Lapangan ( KKL ) Siswa Sespemmen sekaligus Dialog Assisten I, Ketua MUI Kab.Lahat, Ketua FKUB,Tokoh Masyarakat, Jajaran OPD dan seluruh Siswa KKL.

Wakil Bupati Lahat Marwan Mansyur.SH.MM menyampaikan, pertama selamat datang di Bumi Seganti Setungguan Lahat kepada para rombongan Siswa Kuliah Kerja Lapangan ( KKL) Sespimmen Mabes Polri sebanyak 11 Orang, kemudian juga dalam Kunjungan tersebut diadakan Dialog mengenai Kabupaten Lahat.

Kemudian juga dalam Kunjungan juga diadakan Dialog yang disampaiakan oleh Siswa KKL Sespemmen disampaikan oleh AKBP. VIDEL mengatakan, Ucapan terima kasih kepada unsur Pemerintah Kabupaten Lahat yang telah menerima rombongan kami dari KKL Polri untuk berbagi Ilmu mengenai Kabupaten Lahat, agar kiranya untuk dapat menjadi bekal kami setelah usai melaksanakan KKL di Kabupaten dan juga para Siswa KKL juga mengadakan Dialog kepada Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat. Kemudian diujung Pertemuan juga diadakan Penyerahan Cindra Mata dari Pemerintah Kabupaten Lahat kepada Siswa KKL Sispemmen Polri. (HUMAS PEMDA LAHAT)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater