ULAK PANDAN KEMBALI TUAI PRESTASI DI TINGKAT PROVINSI

Rabu, 11-Juli-2018, 16:29


ULAK PANDAN – Desa Ulak Pandan kembali menambah prestasinya di tingkat provinsi sumatera selatan, setelah sukses menjadi desa terbaik, PKK terbaik, KBKes terbaik, Kades terbaik, Wisata Kreatif Terpopuler, dan kali ini, kembali Ulak Pandan menambah prestasinya dengan menjadi juara 1 Lomba Poskamling di tingkat Provinsi Sumatera Selatan.

Penghargaan tersebut sesumsel dlm acara hut bhayangkara ke 72. diserahkan langsung olah kapolda dan pangdam II Sriwijaya, di markas brimop palembang, turut dihadiri Guburnur, pangdam dan petinggi-petinggi kepolian, Rabu (11/7/18).

Susiawan Rama Kepala Desa melalui Dedi Iswarlan selaku Kasi Pemerintahan Desa Ulak Pandan mengucapkan Alhamdulilah ini berkat kerjasama semua pihak terkhusus pemerintah desa dan warga ulak pandan yang didukung penuh oleh Jajaran Kepolisian dan TNI.

“Trima kasih atas capayan prestasi ini adalah merupakan penghargaan kita sememua, Khususnya Kamtibmas dan Babinsa yang selalu memberikan pembinaan dan kerjasama ke kami sehingga bisa mewujudkan pos kampling yang aktif serta lingkungan yang aman dan kondusif,” cakapnya.

Hal senada Retno Alamsyah bersama Fandra Pemuda yang menjadi petugas Linmas Desa Ulak Pandan yang ikut serta hadir dalam kegiatan HUT Bhayangkara ke 72 ini juga berkomentar “kami ikut bangga karena desa kami disebut menjadi juara 1 dihadapan jeme-jeme besak yang selame ini jeme besaktu kami nginak dan keruan dari media saje, makni rabanan itu keruan dusun kami. Keruan Desa Ulak Pandan dan kami juge terime kasih dengan rabanan polisi dengan tentara karne selame ini lah banyak bantu dalam hal pembinaan lingkungan.,”

Tidak luput juga Fandra menghaturkan rasa trima kasih kepada Polres Lahat, Kapolsek Merapi dan kast bimas serta koramil merapi yang telah membina dan selalu memberikan dukungan untuk Desa Ulak Pandan khususnya kami pemuda.

(Mirhan)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN
PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT

LAHAT - Selasa, 16-April-2024 - 18:21

Polres Lahat Gelar Halal Bihalal

selengkapnya..

TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

MULAK ULU - Minggu, 14-April-2024 - 09:00

PENOMENA MISTIS TEBAT BESAK LAWANG AGUNG

selengkapnya..

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater