DIIKUTI 200 PESERTA, PDIP LAHAT HELAT SBMPTN 2018

Minggu, 29-April-2018, 14:07


LAHAT – Secara serentak se Indonesia mulai tingkat Dewan Pimpinan Pusat (DPP) hingga Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Ahad (29/4), sekitar pukul 09.00 wib, dipusatkan di Calista Hotel, melaksanakan try out (TO) Seleksi Masuk Bersama Perguruan Tinggi Negeri (SMBPTN) 2018.

Demikian diutarakan, Ketua DPC PDIP Kabupaten Lahat, Herliansyah SH MH melalui Sekretaris, Dedi Candera SE didampingi Ketua Panitia, Hendro Setiawan SH.
“Peserta berasal dari SMA dan sederajat se Kabupaten Lahat, selain itu, agenda rutin setiap tahun, yang pelaksanaannya serentak seluruh Indonesia mulai dari DPP hingga DPC,” ucapnya.

Ia mengharapkan, membantu siswa mempermudah mengikuti tes perguruan tinggi, dimana, soal-soal yang akan dihadapi tidak terlalu jauh berbeda.
“Materi soal yang diujikan, tidak terlalu jauh berbeda dengan soal SMBPTN 2018, ketika mereka mengikuti pada 8 Mei mendatang,” tukas Hendra. (BERN)

donasi relawan lahatonline.com
Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

LAHAT DALAM POTRET

LAHAT
MERAPI TIMUR - MERAPI BARAT - MERAPI SELATAN

LAHAT - Rabu, 27-Maret-2024 - 17:54

Guru Penggerak Terus Bertambah 

selengkapnya..

PULAU PINANG - GUMAY ULU - GUMAY TALANG - LAHAT SELATAN
KOTA AGUNG - MULAK ULU - MULAK SEBINGKAI - PAGAR GUNUNG - TANJUNG TEBAT
TANJUNG SAKTI PUMU - TANJUNG SAKTI PUMI

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater